Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2016
Try out Uji coba ujian nasional (UN) tingkat SMP/MTs se-Kabupaten Banyumas dalam rangka Hari Ulang Tahun SMA N Ajibarang dilaksanakan pada hari Minggu, 31 Januari 2016. Uji coba ini diselenggarakan dalam rangka   mempersiapkan siswa menghadapi UN . Uji coba atau yang lebih popular disebut try out (TO) diselenggarakan selama sehari untuk mata pelajaran yang di-UN-kan yaitu; bahasa Indonesia, bahasa Inggris, Matematika dan IPA. Secara sederhana, try out adalah bentuk ujian sebagai uji coba yang diberikan pada siswa. Soal try out disusun oleh pihak Ganesha Operation (GO) berdasarkan skl dan soal UN tahun lalu. Namun demikian, soal-soal ujian TO tidak dapat dipastikan apakah sama atau tidak dengan soal-soal ujian nasional yang akan dihadapi siswa. Try out ujian nasional yang diberikan kepada siswa sangat penting artinya bagi semua pihak yang terkait dengan ujian nasional. Bermanfaat untuk siswa sendiri, guru mata pelajaran, pimpinan sekolah maupun orang tua siswa. Tujuannya un
Kemah Dasar Kepemimpinan             Kemah Dasar Kepemimpinan atau biasa disebut KDK yang dilaksanakan 3 hari 2 malam, yaitu pada tanggal 20-22 Desember 2015. Kemah yang bertema “ membangun citra pemimpin yang cerdas secara intelektual, emosional, dan spiritual “ ini bertujuan un tuk membentuk calon-calon pemimpin dan mengkelas sebelaskan kelas sepuluh.             Kegiatan tersebut diawali dengan apel pembukaan yang selanjutnya melakukan kegiatan yang menyangkut kebersihan. Selain kegiatan tersebut, banyak juga permainan yang diikutsertakan. Permainan tersebut bertujuan untuk melatih kekompakan, belajar memecahkan masalah, melatih konsentrasi, dan masih banyak lagi. KDK juga melatih kemandirian, terutama dalam hal memasak. Pada hari berikutnya, terdapat kegiatan outbond yang begitu asyik dan mengesankan. KDK ini juga mengajarkan cara baris berbaris dengan benar.             Hari terakhir diadakan silaturahmi antara anggota OSIS baru dengan anggota OSIS yang pur